WISATA DI NEGRI GINSENG
Dengan berliburan ke luar negri kita bisa mendapatkan pengalaman menarik yang tidak akan pernah di lupakan. Salah satu tempat wisata yang menarik seperti negri ginseng ini. Banyak sekali tempat wisata yang brada di negri ginseng ini. Negri ginseng merupakan Korea Selatan dengan Ibu kota Seoul. Tempat ini memiliki dua musim yaitu musim dingin dan musim panas. Tempat ini banyak di kunjungi oleh orang-orang indonesia, dan banyak orang indonesia telah membuktikan keindahan Korea selatan ini. Dan Korea selatan ini selalu banyak pengunjung yang datang ke tempat ini.
AGEN DOMINO POKER ONLINE TERPERCAYA
1. Seoul tower
Tempat ini merupakan menara komunikasi yang teretak di gunung Namsan. Menara paling tertinggi di kota . Menara ini juga merupakan tempat yang sangat terpopuler. Tempat ini mempunyai hal yang menarik seperti memiliki gembok cinta yang berwarna- warni.
2. Istana kerajaan korea
Tempat ini adalah tempat istana kerajaan zaman dahulu. Selain pemandangan yang sangat indah kita juga bisa melihat arsitektur yang, interior adat istiadat serta benda-benda peninggalan warisan joseon. Di tempat ini juga banyak kegiatan dan pertunjukan setiap hari nya. Tempat ini juga banyak pengunjung yang datang dan menikmati kegiatan yang ada di tempat ini.
AGEN CEME POKER ONLINE TERPERCAYA
3.Jeju
Jeju tempat wisata yang sangat popoler yang sering di kunjungi para wisatawan yang datang ke korea selatan. Tempat ini panas, dan tujuan untuk bulan madu terpopuler karena matahari terbit dan matahari tengelam dan suasana tempat yang romantis, memiliki pantai yang berpasir putih.
4. Jeongseon
Jeongseon merupakan sebuah lembah yang ada di Korea Selatan. Di sekitar lembah banyak sekali hal yang bisa Anda lihat, disana banyak orang yang berjualan layaknya pasar. banyak sekali barang yang dijual mulai dari ikan segar, herbal, dan masih banyak lagi yang lainnya. Selain itu pemandangan yang disajikan pun sangat indah, karena masih banyak pepohonan hijau yang tumbuh disekitar lembah.
5. Gngneung
Tempat ini memiliki suasana matahari terbit yang merupakan tempat yang sangat indah. Tepat ini bisa mengunjungi pantai dan taman yan unik yang bisa menikmati nya. Di tempat ini juga bisa melihat kapal selam dan kapal perang. Tempat ini merupakan tempat yang banyak di gemari semua orang.
0 comments:
Post a Comment